Sabtu, 04 Mei 2013

Bibit Kelapa Sawit Di Bengkulu Berbuah Usia 14 bulan

Saya menjumpai di Kecamapatan Air Rami Kabupaten Mukomuko Propinsi Bengkulu, beberapa tanaman kelapa sawit di suatu perkebunan, dengan bibit Marihat, yang ditanam di usia 1 tahun dari kecambah, pada bulan ke-14 telah menghasilkan buah pasir. Pada usia 12 bulan telah berbuah. Memang tidak semua sudah berbuah, tapi dalam 2 bulan ke depan, diperkirakan tanaman kelapa sawit yang berbungah akan semakin banyak.

Tidak bisa dipungkiri bahwa kunci sukses perkebunan kelapa sawit adalah bibit asli yang unggul, diantaranya varietas Marihat dan perawatan yang baik.
Dengan usia 14 bulan sudah berbuah pasir, kebun kelapa sawit ini bisa memanen hasil di usia 24 bulan. Kenapa tidak langsung dipanen? Karena harus dilakukan ablasi (membuang buah pasir yang masih kecil), agar bonggol tanaman menjadi lebih gemuk lagi.
Sungguh cerita yang bisa kita tiru. Mulailah dari menanam kelapa sawit asli.


Pemesanan bibit kelapa sawit unggul bersertifikat di Bengkulu, panen di usia 26-30 bulan: Irwan 082184810519

Tidak ada komentar:

Posting Komentar